Cara Memilih Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya

Advertisment

Batu Black Opal Kalimaya merupakan batu yang asli di daerah Banten, batu jenis ini tergolong batu yang memiliki harga yang cukup tinggi. Batu Black Opal Kalimaya memiliki ciri yaitu jorong atau kembang yang jika terkena sinar matahari akan terlihat kilapan cahaya berwarna pelangi. Jika anda ingin membeli sebaiknya anda tahu Cara Memilih Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya. Seiring trend batu akik yang sedang naik daun berbagai jenis batu semakin banyak dan sehingga membuat orang- orang yang tidak bertanggung jawab menjual batu masakan atau palsu.



Batu Black Opal Kalimaya selain disukai oleh pria, batu tersebut juga disukai oleh wanita karena sangat bagitu indah cahaya berwarna pelangi jika terkena cahaya. Banyak wanita yang membuat liontin dan batu cincin dengan emban emas dengan Batu Black Opal Kalimaya tersebut. Bagi anda yang ingin membeli berikut Cara Memilih Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya. Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya yang memiliki kualitas yang sangat tinggi memiliki ciri yaitu berwarna hitam legam dan mengkilap.

Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya juga memiliki kekerasan yang sangat bagus sehingga tidak mudah retak. Jika batu tersebut diterawang batu tersebut tidak terlihat seratnya. Jika digosok dengan amplas batu tersebut tidak berwarna hitam dan jika sudah menjadi batu akik akan terasa licin.

Demikian merupakan Cara Memilih Bahan Bongkahan Batu Black Opal Kalimaya semoga dapat memberikan informasi bagi anda. Bagi anda yang belum mengerti Batu Black Opal anda bisa membuka artikel sebelumnya di batumuliacenter (Baca: Mengenal Batu Akik Black Opal Kalimaya). Terima Kasih
Advertisment