Pameran Batu Akik Yogyakarta

Advertisment

Pameran Batu Akik Yogyakarta - Seiring dengan trend batu akik sekarang ini banyak sekali toko- toko, atau penjual kaki lima yang menjajakan batu akik karena permintaan yang semakin tinggi. Banyak orang luar daerah yang mencari batu akik yang berkualitas entah untuk sebagai aksesoris, koleksi ataupun dijual kembali. Dan pameran batu akik pun sering diselenggarakan, dan yang terakhir ada di daerah Kampung Rasa, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.



Seorang penjual batu akik motif naga menawarkan harga batu akik tersebut dengan harga yang cukup fantasis yaitu 1 milyar. Penjual tersebut mendapatkan batu akik dari luar pulau jawa seperti NTT, Sulawesi, dan Sumatera dan batu local pun dia jualnya. Pameran Batu Akik Yogyakarta sangat begitu rame karena berbagai jenis batu akik sangat begitu indah dan bervariasi jenis. Untuk batu akik bacan ada yang menjual 4juta.

Tujuan diselenggarakan Pameran Batu Akik Yogyakarta adalah untuk memancing atau memperkenalkan potensi batu akik khas daerah Kulon Progo, karena Kabupaten Kulon Progo memiliki batu akik yang tidak kalah dari batu akik daerah lain. Daerah penghasil batu akik di Kulon Progo yaitu Kecamatan Kokap, Girimulyo, Samigaluh, dan Kalibawang.

Demikian merupakan Pameran Batu Akik Yogyakarta semoga membangkitkan potensi ekonomi kreatif sehingga kota tersebut menjadi terkenal dan perekonomian juga akan tumbuh. Bagi anda yang ingin membeli sebaiknya membaca artikel sebelumnya tentang Tips Memilih Batu Akik Asli di batumuliacenter.

sumber: http://skalanews.com
Advertisment