Advertisment
Tips Mudah Merawat Batu Akik Ruby - Batu Akik Ruby merupakan batu akik yang paling diburu oleh para kolektor batu akik, batu akik ruby telah menjadi trend sejak zaman dahulu. Batu Akik Ruby merupakan batuan tergolong mulia kerena memiliki tingkat Kristal yang tinggi selain itu Batu Akik Ruby memiliki skala kekerasan 9 mohs. Batu Akik Ruby memiliki ciri khas yaitu jika terkena sinar akan terlihat mengkilap dan sehingga batu ini tergolong batuan yang mahal bisa mencapai ratusan juta.
Bagi anda yang memiliki Batu Akik Ruby anda bisa melakukan perawatan dengan baik supaya batu tersebut Nampak mengkilap dan semakin berkilau. Di aleshanews mencoba untuk membahas Tips Mudah Merawat Batu Akik Ruby :
1. Dalam penyimpanan Batu Akik Ruby sebaiknya anda bungkus dulu dengan kain yang berbahan lembut dan kemudian baru dimasukan kedalam kotak perhiasan.
2. Pastikan dalam menyimpan ditempat yang aman dan jangan asal menyimpan atau menumpuknya dengan barang yang lain.
3. Gunakan kapas sebagai alas di kotak perhiasan.
4. Jangan di simpan dengan batuan akik lainnya karena bisa tergores.
5. Lakukan perawatan dengan menggunakan kain yang aman.
Demikian merupakan Tips Mudah Merawat Batu Akik Ruby semoga dapat memberikan informasi bagi anda yang ingin merawat batu ruby ini. (Baca: Larisnya Mesin Pengasah Batu Akik)Tips ini perlu diperhatikan diterapkan supaya batu akik ruby yang harganya mahal ini supaya tetap indah dan berkilau. Terima Kasih
Advertisment